cara buat Boneka dari telor :
Bahan :
- telor yang sudah di buang isinya
- kain tas
- kertas bekas buku tulis
- lem G
- HIASAN ( PERNAK PERNIK, MOTE, DLL)
- Lubangi telur kira kira berdiameter 3 cm
- potong kain bekas tas yang akan dibuat baju sesuai dengan keinginan
- buat badan boneka dengan kertas buku tulis dengan cara menggulung kertas
- buat tangan boneka dari kertas buku tullis sesuai keinginan
- rekatkan kain tas yang sudah di buat ke badan boneka dengan lem g
- pasang kepala boneka dengan lem
- gambar bentuk muka boneka yang ingin dibuat
- hiasi dengan pernak pernik,mote atau yang lain sesuai kreasi kalian





Tidak ada komentar:
Posting Komentar